Info Kepegawaian

Informasi CPNS dan Kepegawaian Dari Sumber Terpercaya

Gaji PNS Tahun 2014 Naik, Ini Besarannya

Artikel terkait : Gaji PNS Tahun 2014 Naik, Ini Besarannya

Untuk meningkatkan produktivitas Pegawai Negeri Sipil, pemerintah akan menaikkan gaji pokok guru tahun 2014. Kenaikan gaji guru ini bertujuan untuk meningkatkan semangat dan hasil kerja para abdi negara.
Kabar kenaikan gaji sempat santer terdegar pada bulan Mei kemarin. Namun setelah di cek di dalam daftar gaji, ternyata belum ada perubahan.
Namun setelah keluarnya surat keputusan ini, maka kemungkinan kenaikan gaji akan dirasakan oleh PNS pada bula Juli nanti.
 Setiap kenaikan gaji pokok, akan mempengaruhi tunjangan lainnya, termasuk juga tunjangan sertifikasi untuk guru.
Berdasarkan SK yang ditangdatangani pada 23 mei 2014, kenaikan gaji ini terhitung mulai Januari 2014 dan akan diterimakan pada bulan Juli 2014, sehingga akan ada kekurangan gaji akan diberikan dengan cara rapel. Untuk besaranya adalah sekita 6 %.
Untuk megetahui daftar gaji terbaru, bisa didownload pada link yang telah saya sediakan.
Silahkan download.
Selamat kepada para PNS yang akan segera menikmati kenaikan gaji, semoga akazn meningkatkan kinerja dan produktifitas.
Negara Indonesia sangat memperhatikan kesejahteraan guru, hal ini terbukti naiknya gaji guru sebesar 100 % pada tahun 2000 an. Semenjak itu, gaji guru meningkat, dan kesejahteraan guru semakin meningkat.
Kemudian muncul program sertifikasi bagi guru, dimana guru yang memiliki sertifikat pendidik, berhak mendapatkan tunjangan guru sebesar 1 x gaji pokok per bulan.
Program pemerintah  ini terus berjalan dan penyesuaian sehingga beberapa persyaratan guru untuk memperoleh tunjangan sertifikasi dipermudah. Salah satu syaratnya adah guru harus berkualifikasi pendidikan S1 Sarjana Pendidikan.
Berdasarkan pengalaman guru seniour, pada mas lalu kesejahteraan guru masih jauh dari harapan, bahkan kalah jauh dari penghasilan seorang sopir truk. Namun kenyataan sekarang, profesi guru sangat menjanjikan dan semua anak muda berlomba untuk bisa menjadi guru.

Artikel Info Kepegawaian Lainnya :

2 komentar:

  1. pns makin sejahtera aja ni, semoga diiringi dengan kerja yang maksimal

    ReplyDelete
  2. Untuk tes Honorer K2 yang pernah tes pada tahun 2013 sampai saat ini tanggal 30 juli 2014 tidak di umumkan lewat berbagai mas media maka kalau boleh namanya perasaan manusia itu semua sama maka tolong diumumkan sesegera mungkin supaya dari angan-agan yang sudah menjadi harapan dalam tes Honorer K2 ini tidak berubah menjadi suatu bahan stress bagi mereka yang sudah lama menunggu hasil tesnya......tolong dipahami baik-baik hal itu. Trim's

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar sesuai posting, kami ijinkan menanam satu link aktif, dengan syarat, berkomentar dengan santun dan tidak ada unsur fitnah.

Copyright © 2015 Info Kepegawaian | Design by Bamz