Info Kepegawaian

Informasi CPNS dan Kepegawaian Dari Sumber Terpercaya

Formasi CPNS 2014 Khusus Putra-Putri Asli Papua dan Persyaratannya

Artikel terkait : Formasi CPNS 2014 Khusus Putra-Putri Asli Papua dan Persyaratannya

Sebaran Formasi dan Persyaratan CPNS untuk  Formasi Khusus Putra-Putri Asli Papua
Pada tahun ini, pemerintah memberi kesempatan kepada putra-putri asli Papua untuk mengikuti seleksi CPNS 2014. Panselnas membuka Formasi Khusus Putra-Putri asli Papua untuk turut berpartisipasi dan berpeluang untuk menjadi bagian dari ASN. Ada 165 posisi yang dibuka oleh Panselnas untuk putra-putri asli Papua.
Sebaran Formasi dan Persyaratan CPNS untuk  Formasi Khusus Putra-Putri Asli Papua
Sebelum melihat formasi, mari cermati persyarata yang harus dipenuhi oleh calon pelamar:
Persyaratan CPNS Formasi Khusus Putra-Putri Asli Papua
  1. 3 (tiga) buah Foto  warna, 6 bulan terakhir, ukuran 4x6. Bubuhkan  nama di belakang foto.
  2. 1 (satu) lembar Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku pada saat pendaftaran.
  3. 1 (satu) lembar Fotocopy Kartu Keluarga (KK).
  4. Orang Asli Papua (OAP) adalah mereka yang memiliki garis keturunan ayah (patrilineal) OAP.
  5. 1 (satu) lembar Fotocopy Akte Lahir/ Surat Keterangan Lahir.
  6. Print out tanda bukti pendaftaran.
  7. Berusia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun per 1 September 2014.
  8. Fotocopy ijazah dan transkrip nilai yang dilegalisir oleh pejabat yang berwenang.
  9. Kualifikasi Pendidikan sesuai jabatan yang dilamar.
  10. Calon setuju bila pilihan-pilihannya sudah terisi, bagi yang lulus akan direkomendasikan UP4B masuk ke K/L yang relevan/ cocok.
Kemudian untuk formasi lengkap bisa dilihat disini.

Koordinator : UP4B
NO NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN GOL. RUANG JUMLAH ALOKASI RENCANA PENEMPATAN
1 2 3 4 5 6
JUMLAH KESELURUHAN 165
1 Arsiparis Pertama S1 - Sastra Sejarah III/a 1 ANRI
2 Analis Hukum S1 - Ilmu Hukum III/a 1 Kementerian Pekerjaan Umum
Perancang Peraturan Perundang-Undangan Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1
Pengawas Bangunan Pengairan S1 - Teknik Sipil III/a 1
Teknik Tata Bangunan dan Perumahan Pertama S1 - Arsitektur III/a 1
Teknik Jalan dan Jembatan Pertama S1 - Teknik Sipil III/a 1
Penata Ruang Pertama S1 - Planologi III/a 1
3 Perancang Peraturan Perundang-Undangan Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1 BATAN
Analis Hukum S1 - Ilmu Hukum III/a 1
4 Analis Hukum S1 - Ilmu Hukum III/a 2 BAWASLU
5 Surveyor Pemetaan Pertama S1 - Geografi / Planologi III/a 1 BIG
Pranata Komputer Pertama S1 - Ilmu Komputer III/a 1
6 Analis Pelayanan Publik S1 - Ilmu Komunikasi III/a 1 BKKBN
Nutrisionis Pertama S1 - Gizi / Psikologi III/a 1
Analis Hubungan kelembagaan S1 - Ilmu Komunikasi III/a 1 BKKBN
Analis Keluarga Berencana S1 - Sosial III/a 1
7 Pranata Komputer Pertama S1 - Ilmu Komputer III/a 1 BKN
8 Pemeriksa Penanaman Modal S1 - Ilmu Hukum III/a 2 BKPM
9 Verifikator Keuangan S1 - Ekonomi/Akuntansi/ MJM/ Komputer Akuntansi III/a 2 BMKG
Pengadministrasi Umum S1 - Semua Jurusan III/a 2
Pranata Komputer Pertama S1 - MI/TI/SI-Komputer III/a 2
10 Penyusun Bahan Evaluasi Sosialisasi S1 - (Non Kependidikan) Hukum/Adm.Negara/ Psikologi /Ekonomi Mjm/ Komunikasi/Sosiologi III/a 1 BNP2TKI
Penyusun Dokumen Keberangkatan S1 - (Non Kependidikan) Hukum/ Adm.Negara/ Psikologi /Ekonomi Mjm/ Komunikasi/Sosiologi III/a 1
11 Analis Keuangan S1 - Akuntansi III/a 1 BPK
12 Analis Keuangan S1 - Akuntansi III/a 1 BPKP
S1 - Akuntansi III/a 1
S1 - Akuntansi III/a 1
13 Perancang Peraturan Perundang-Undangan Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1 BPOM
Analis Pengelola Barang Milik Negara (BMN) S1 - Akuntansi III/a 1
Pengawas Farmasi dan Makanan S1 - Apoteker III/a 1
14 Analis Keuangan S1 - Ekonomi Manajemen III/a 1 BPPT
Pengevaluasi Standar Aturan S1 - Teknik Mesin III/a 1
15 Sekretaris S1 - Sekretaris III/a 2 BPS
Perancang Peraturan Perundang-Undangan Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1
16 Pranata Humas Pertama S1 - Psikologi III/a 1 BSN
Analis Diklat S1 - Ekonomi Manajemen III/a 1
17 Penyuluh Kearsipan S1 - Ekonomi Manajemen III/a 1 BUMN
18 Analis Program / Perencana S1 - Teknik Pertambangan III/a 1 Kementerian ESDM
Penyelidik Bumi Pertama S1 - Teknik Geologi III/a 1
Analis Bangunan Gedung S1 - Teknik Sipil III/a 1
19 Jaksa S1 - Ilmu Hukum III/a 5 Kejaksaan Agung
Pengadministrasi Penanganan Perkara S1 - Semua Jurusan III/a 5
20 Analis Keuangan S1 - Akuntansi III/a 1 Kementerian Kominfo
Pranata Komputer Pertama S1 - Komputer /Manajemen Informatika III/a 1
21 Analis Hukum S1/D.IV - Ilmu Hukum/ Ilmu Pemerintahan III/a 1 Kemenko Kesra
22 Analis Ekonomi S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 2 Kemenko Perekonomian
23 Analis Kebijakan Pertama S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Kemenko Polhukam
24 Analis Kebijakan Pertama S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 5 Kementerian Dalam Negeri
25 Pelayanan Keimigrasian di Bandara/Pelabuhan Laut Internasional S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 12 Kementerian KUMHAM
26 Analis Potensi Hutan S1 - Kehutanan (Manajemen Hutan) III/a 1 Kementerian Kehutanan
Analis Konservasi Kawasan S1 - Kehutanan (Konservasi Sumberdaya Hutan) III/a 1
Analis Pemberdayaan Masyarakat S1 - Pertanian III/a 1
Analis Informasi Sumber Daya Hutan S1 - Geografi III/a 1
27 Analis Potensi Klorofil di Laut S1 - Perikanan / Kelautan / Pertanian III/a 1 Kementerian Kelautan dan Perikanan
Analis Produksi dan Pemasaran Perikanan Laut S1 - Perikanan / Kelautan / Pertanian III/a 1
28 Auditor Pertama S1 - Ekonomi Akuntansi III/a 1 Kementerian Kesehatan
Sanitarian Pertama S1 - Kesehatan Masyarakat III/a 1
29 Analis Pajak/Retribusi Daerah S1 - Ekonomi Akutansi / Ekonomi Manajemen / Ilmu Hukum III/a 1 Kementerian Keuangan
Analis Kebijakan Pertama S1 - Ekonomi Akuntansi III/a 1
30 Pengawas Lingkungan Hidup Pertama S2 - Kehutanan III/b 1 Kementerian Lingkungan Hidup
31 Diplomat S1 - Fisip/ Ilmu Hukum/ Ekonomi Manajemen /Ekonomi Pembangunan III/a 2 Kementerian Luar Negeri
32 Protokol S1 - Semua Jurusan III/a 1 Kementerian PAN & RB
33 Pemeriksa Kepariwisataan S1 - Fisip/ Ilmu Hukum/ Ekonomi Manajemen /Ekonomi Pembangunan III/a 1 Kementerian Pariwisata & Ekonomi Kreatif
34 Analis Ekonomi S1 - Fisip/ Ilmu Hukum/ Ekonomi Manajemen /Ekonomi Pembangunan III/a 1 Kementerian PDT
35 Analis Kebijakan Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1 Kementerian Pemberdayaan dan Perlindungan Anak
Pranata Humas Pertama S1 - Ilmu Komunikasi III/a 1
36 Pelatih Olahraga S1 - Pendidikan Olahraga (Sertifikat Pelatih) III/a 3 Kementerian Pemuda dan Olah Raga
2
37 Analis Bahasa dan Sastra S1 - Sastra III/a 1 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Pengumpul dan Pengolah Data Upacara S1 - Semua Jurusan III/a 1
Pengumpul dan Pengolah Data Program Pengembangan Kompetensi S1 - Semua Jurusan III/a 3
38 Analisis Kebijakan Pertama S1 - Ekonomi Akutansi / Ekonomi Manajemen / Ekonomi Pembangunan / Ilmu Hukum III/a 2 Kementerian Perdagangan
39 Perencana Pertama S1 - T. Planologi / Arsitek / T.Sipil III/a 1 Kementerian Perhubungan
Arsitek S1 - T. Planologi / Arsitek / T. Sipil III/a 1
40 Analis Mutu Sertifikasi Industri S1 - Teknik Mesin III/a 1 Kementerian Perindustrian
Analis Industri S1 - Teknik Industri III/a 1
41 Medik Veteriner Pertama Dokter Hewan III/b 2 Kementerian Pertanian
42 Analis Anggaran S1 - T.Industri/Ekonomi III/a 1 Kementerian Perumahan Rakyat
43 Analis Kebijakan Pertama S1 - Ilmu Hukum /Adm.Negara III/a 1 Kementerian Riset dan Teknologi
44 Analis Polhukam S1 - Ilmu Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Manajemen III/a 1 Kementerian Sekretariat Kabinet
45 Analis Hukum S1 - Ilmu Hukum III/a 1 Kementerian Sekretariat Negara
46 Penggerak Swadaya Masyarakat Pertama S1 - Pertanian III/a 2 Kementerian Nakertrans
Mediator Hubungan Industrial Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1
47 Analis Data dan Informasi S1 - FISIP III/a 2 LAN
48 Analis Pengelola Barang Milik Negara (BMN) S1 - Ekonomi Akuntansi / Ekonomi Manajemen III/a 2 LAPAN
Analis Keuangan S1 - Ekonomi Akuntansi / Ekonomi Manajemen III/a 2
49 Pustakawan Pertama S1 - Perpustakaan/ Kearsipan III/a 1 Lembaga Sandi Negara
50 Pengadministrasi Umum S1 - Semua Jurusan III/a 1 LEMHANAS
51 Peneliti Biologi Pertama S1 - Pertanian III/a 2 LIPI
Peneliti Kelautan Pertama S1 - Pertanian / Kelautan III/a 1
Peneliti Politik Pertama S1 - Ilmu Hukum / Fisip III/a 2
52 Pengadaan Barang dan Jasa S1 - Ekonomi Akuntansi / Ekonomi Manajemen III/a 2 LKPP
53 Analis Kepegawaian Pertama S1 - Ilmu Hukum III/a 1 Mahkamah Agung
S1 - Sosial III/a 1
54 Pengadministrasi Umum S1 - Adm.Perkantoran/ Manajemen Perkantoran III/a 2 Ombudsman RI
55 Pustakawan Pertama S1 - Ekonomi / Manajemen Informatika III/a 2 Perpustakaan Nasional
56 Analis Kebijakan Pertama S1 - Ekonomi / Manajemen Informatika III/a 1 PPATK
57 Analis Investasi S1/D.IV - Ilmu Hukum III/a 2 Sekretariat Jenderal Komisi Yudisial
58 Analis Kebijakan Pertama S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Sekretariat Jenderal MPR RI
59 Analis Kebijakan Pertama S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Kementerian Pertahanan
60 Analis Masalah Sosial S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 2 Kementerian Sosial
61 Analis Potensi KUKM S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Kementerian Koperasi UKM
62 Analis Narkoba S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 BNN
63 Analis Penanganan Masalah S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 BNPT
64 Arsiparis Pertama S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Setjen DPR
65 Pengadministrasi Penanganan Perkara S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Setjen MA
66 Analis KDRT S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 2 Setjen KOMNASHAM
67 Analis Pemilihan Umum S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Setjen KPU
68 Analis Penanganan Masalah S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 2 Kementerian Agama
69 Pengadministrasi Penanganan Perkara S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 BIN
70 Analis Bencana S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Manajemen III/a 1 BNPB
71 Analis Bencana S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Badan SAR Nasional
72 Analis Hubungan Kelembagaan S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Setjen DPD
73 Analis Hubungan Kelembagaan S1 - Hukum / Hubungan Internasional / Administrasi Negara / Ekonomi Manajemen III/a 1 Setjen MK
Memutuskan untuk memilih formasi ini berarti tidak bisa memilih formasi lainnya.
Untuk melakukan pendaftaran, silahkan lakukan PENDAFTARAN.
Untuk melihat formasi khusus yang lain silahkan buka disini.

Mudah-mudahan informasi Sebaran Formasi dan Persyaratan CPNS untuk  Formasi Khusus Putra-Putri Asli Papua ini bermanfaat.

Artikel Info Kepegawaian Lainnya :

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai posting, kami ijinkan menanam satu link aktif, dengan syarat, berkomentar dengan santun dan tidak ada unsur fitnah.

Copyright © 2015 Info Kepegawaian | Design by Bamz